Ngobrolin Hidup For Prambors Podcastar - 2 Ages 2 Fears
Manage episode 336227328 series 3113585
Ngobrolin Hidup for Prambors Podcastar!
Pernah membayangkan berada didua umur berbeda dengan ketakutan berbeda disetiap waktunya? Sebagai dua orang yang berbeda, Raka dan Nisa berusaha jujur dengan ketakutan yang mereka alami diumur mereka sekarang. Ketakutan yang sebenarnya (mungkin) pasti dialami setiap dari manusia pada proses dewasa dirinya, tapi enggan untuk dibicarakan dan memilih untuk dijalani saja.
37 episoder