Eps 76 - Relasi Perempuan dan Alam
Manage episode 280905088 series 2581190
Kenapa bumi disebut “ibu”? Membahas alam gak akan jauh dari membicarakan perempuan. Sejak dulu, perempuan menjadi yang terdepan dalam menjaga kelestarian bumi, baik itu di akar rumput, maupun di sisi kebijakan. Sering kali perempuan menjadi yang paling terdampak atas kerusakan lingkungan.
Terlepas dari kegelapan yang sering kita dengar–konflik agraria dan lain sebagainya–ternyata banyak usaha dalam menemukan titik terang, salah satunya melalui restorasi hutan. Bukan berarti usahanya tanpa tantangan.
Kali ini, Unqualified duduk bersama Pak Nazir Foead, Kepala Badan Restorasi Gambut (2016–2020), serta seorang pembawa acara bernama Sheila Purnama Bulan, yang pernah menjalankan pekerjaan yang dianggap “tidak perempuan".
107 episoder